Jumat, November 21, 2025
BeritaEkonomi

Harga Gabah Turun Ketua P3H, FIRMAN,SH Angkat Suara

Wonuasultra.com, Kendari – Sultra merupakan salah satu daerah pengahasil pangan yang ada di indonesia yang menjadi salah satu program presiden indonesia, H prabowo subianto untuk swasembada pangan

Harga gabah dari pemerintah, atau Harga Pembelian Pemerintah (HPP) untuk Gabah Kering Panen (GKP), saat ini adalah Rp 6.500 per kilogram. Penetapan harga ini bertujuan untuk melindungi petani, memastikan pasokan pangan nasional, dan mendukung target swasembada pangan Indonesia.

Program swasembada pangan adalah upaya strategis pemerintah untuk mencapai kemandirian dan kedaulatan pangan nasional dengan memaksimalkan produksi dalam negeri dan mengurangi ketergantungan pada impor.

Namun dalam proses berjalan ada dugaan permainan dilapangan yang dimana adanya pembelian Gabah Di bawah harga penetapan pemerintah lalu di masukan ke program penyerapan gabah pemerintah melalui BULOG di harga 6500/kg tingkat petani.

Dengan dugaan ada kerugian baik dari petani maupun keuangan negara karena ada selisih harga yang dimainkan tengkulak atau pengumpul maupun pemilik gudang/ penggilingan melalui atas nama kelompok tani.

Ketua P3H, FIRMAN,SH mengungkapkan atas kajadian ini memintah kepada ketua perum bulog ( kanwil ) sultra untuk bersikap tegas karena merugikan petani maupun keuangan negara supaya memberikan sanksi kepada pemilik gudang untuk tidak lagi bermitra dengan bulok dan pencabutan izin oprasional.

Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *